MPLS Tahun Pelajaran 2020/2021

Hari kedua MPLS dilaksanakan pada tanggal 14 Juli 2020 secara Online melalui upload video
MPLS Hari ke-3 dilaksanakan pada tanggal 15 Juli 2020 juga secara Online melalui upload video yang telah dikemas untuk kegiatan MPLS SD Katolik Santa Maria Tulungagung mengingat di masa Pandemi Covid 19 ini pembelajaran dilakukan dengan tidak bertatap muka secara langsung dalam upaya mengurangi dan mencegah merebahnya Virus Corona secara global.
Pembiasaan hidup sehat di masa pandemi covid 19 ini bertujuan supaya anak-anak lebih mengenal dan mendalami cara dan manfaat hidup sehat terhindar dari pandemi covid 19.
Ibadat mengawali Tahun Pelajaran Baru 2020/2021 dilakukan secara online pada tanggal 16 Juli 2020
Perkenalan terhadap anak-anak khususnya anak-anak kelas 1 SD Katolik Santa Maria Tulungagung, diharapkan anak-anak walaupun belum bisa bertatap muka secara langsung untuk pembelajaran online tetap mempunyai semangat untuk belajar dan mengerjakan tugas yang diberikan

MPLS HARI I

https://youtu.be/T52hU2jUcRk

Leave a Reply

Your email address will not be published.